Panduan Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan di Lingkungan IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2016

Selasa, 24 Mei 2016 Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) IAIN Syekh Nurjati Cirebon Dr. Septi Gumiandari, M. Ag dengan didampingi Toheri, M. Si menggadakan kegiatan tentang Pembahasan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan di Lingkungan IAIN Syekh Nurjati Cirebon, dengan menghadirkan peserta undangan dari unsur Pimpinan, Pengelola Perencanaan dan Keuangan, Dekan/ Wadek  Fakultas, Kajur dan Sekjur, Kepala Pusat serta Staff administrasi disemua unit kerja di Lingkungan IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Kegiatan ini bertujuan agar Pengelolaan serta Pelaksanaan Kegiatan disemua unit dapat meminimalisir kesalahan dalam pelaksanaan dan pelaporan kegiatan baik Pra Kegiatan (TOR Pengajuan/ Pengunduhan) maupun Pasca Kegiatan (Laporan Akademik Kegiatan). Untuk itu LPM mengeluarkan Buku yang berjudul ” Panduan Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan” guna menjadi acuan/ panduan bagi unit, pengelola maupun pelaksana kegiatan.

Buku yang di terbitkan oleh Lembaga Penjaminan Mutu IAIN Syekh Nurjati Cirebon.
Buku yang di terbitkan oleh Lembaga Penjaminan Mutu IAIN Syekh Nurjati Cirebon.

Dr. H. Sumanta, M. Ag (Rktor IAIN) membuka acara Pembahasan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan di lingkungan IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2016.
Dr. H. Sumanta, M. Ag (Rktor IAIN) membuka acara Pembahasan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan di lingkungan IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2016.
Kepala LPM IAIN Syekh Nurjati Cirebon Dr. Septi Gumiandari, M. Ag memaparkan secara singkat tujuan dari diterbitkannya Buku Panduan Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan.
Kepala LPM IAIN Syekh Nurjati Cirebon Dr. Septi Gumiandari, M. Ag memaparkan secara singkat tujuan dari diterbitkannya Buku Panduan Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan.
Kepala Biro AUAK Drs. H. Akso, M. Pd memaparkan hasil kegiatan yang selama sarat akan kesalahan administrasi dan harus ada penyelesaian dan perbaikan dalam acara Pembahasaan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan.
Kepala Biro AUAK Drs. H. Akso, M. Pd memaparkan hasil kegiatan yang selama sarat akan kesalahan administrasi dan harus ada penyelesaian dan perbaikan dalam acara Pembahasaan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan.
Kabag Keuangan dan Perencanaan H. Maman Abdurahman, MM menghadirkan Team Keuangan dan Perencanaan dalam acara Pembahasan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan.
Kabag Keuangan dan Perencanaan H. Maman Abdurahman, SE., MM menghadirkan Team Keuangan dan Perencanaan dalam acara Pembahasan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan.
Peserta dari unsur Fakultas, Jurusan dan Kapus dalam acara Pembahsan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan.
Peserta dari unsur Pimpinan,Fakultas, Jurusan dan Kapus dalam acara Pembahsan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan.
Pesert
Peserta acara Pembahasan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan yang diselenggarakan oleh LPM IAIN Syekh Nurjati Cirebon Taun 2016.
Ketua
Suasana acara Pembahasan Standarisasi Pelaksanaan dan Pelaporan Kegiatan yang diselenggarakan LPM IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tahun 2016.