Informasi
Home » Pos » Informasi » TATA CARA PEMBAYARAN UKT REGISTRASI SPAN-PTKIN 2017

TATA CARA PEMBAYARAN UKT REGISTRASI SPAN-PTKIN 2017

Berikut diumumkan tata cara pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) Calon Mahasiswa yang dinyatakan LULUS SPAN-PTKIN Tahun 2017.

  1. Calon Mahasiswa melakukan pembayaran melalui Bank Mandiri dengan kode bayar 11+ID PESERTA sesuai UKT yang telah ditentukan. Contoh: untuk calon mahasiswa dengan ID Peserta 1720092415 maka kode bayarnya adalah 11-1720092415.
  2. Untuk mengetahui tarif UKT yang telah ditentukan, Calon Mahasiswa bisa login ke sc.syekhnurjati.ac.id/spmb kemudian pilih menu Cetak Registrasi, dan lihat Biaya Uang Kuliah Tunggal (UKT) tertera di bagian paling bawah.
  3. Untuk Calon Mahasiswa yang dinyatakan lulus seleksi berkas BIDIKMISI, tidak tertera keterangan UTK-nya dan tidak perlu membayar UKT terlebih dahulu, menunggu pengumuman selanjutnya.
  4. Untuk Calon Mahasiswa yang tidak membayar sampai dengan 02 Juni 2017 dianggap mengundurkan diri. Dan Calon Mahasiswa yang telah membayar UKT harap mengikuti kegiatan mahasiswa baru mulai 14 Agustus 2017.

Demikian pengumuman ini dibuat, agar diperhatikan dan dilaksanakan.

Berita Populer

01

UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Lantik 11 Dosen Baru, Rektor Tekankan Integritas dan Profesionalitas

02

Pengumuman Perpanjangan Pendaftaraan Wisuda Sarjana, Magister, dan Doktor ke-3

03

Dua Dosen FUA UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Didapuk Jadi Narasumber Workshop BRIN

04

Menag Nasaruddin Umar Buka Kick Off Hari Guru Nasional 2025 di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon, Rektor: Momentum Menguatkan Spirit Pendidikan Berbasis Iman dan Ilmu

05

UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon Mantapkan Budaya Mutu Digital melalui Rapat Tinjauan Manajemen 2025

Download PPID UINSSC Mobile App

Kalender

November 2025
M T W T F S S
 12
3456789
10111213141516
17181920212223
24252627282930

Archives

Pos Terbaru